Saat kita main ke rumah teman atau sedang di kampus, seringkali kita ingin menggunakan komputer teman kita atau komputer kampus, tapi kita harus mengurungkan niat kita karena komputer tersebut diproteksi oleh password saat log in. Untuk itu disini saya ingin berbagi trik yang sangat mudah, tidak perlu software tertentu atau dengan cara-cara yang aneh.
Ide ini saya dapatkan setelah bingung saat ingin menggunakan komputer saya yang diproteksi oleh password. Tapi perlu diingat mungkin trik ini tidak selalu berhasil..!!! karena prinsip dari trik ini yaitu dengan memanfaatkan kecerobohan sang admin.
Ok..!!! Saat pertamakali menyalakan komputer maka akan muncul jendela logon seperti gambar di bawah ini..
Saat jendela log in muncul dan meminta password, tentu hal yang kita lakukan yaitu memasukan kata-kata yang mungkin dijadikan password oleh admin. Tapi jika menolak terus tentunya membuat frustasi juga. Jadi daripada lama kita gunakan cara ini…!!!
1. Tekan ctrl+alt+del (biasanya sih harus 2 x)
2. ketikan kata “Administrator” tanpa tanda petik di user dan untuk kolom password biarkan kosong lalu enter
bagaimana? dapat masuk..???
Nah lho bisa..???? Jadi maksud dari trik ini yaitu biasanya orang membuat account nya dengan nama tertentu sesuai keinginannya sendiri dan memberinya password tetapi kadang sang admin lupa user administratornya tidak di beri password..!!! dan biasanya user administrator tidak muncul (hide).
.
|